Home
Latihan Soal
Pernyataan yang termasuk cara meneladani Allah dengan sifat Al Gaffar adalah

Pernyataan yang termasuk cara meneladani Allah dengan sifat Al Gaffar adalah

0 Comments

 Perhatikan pernyataan di bawah ini

  1. Mengingat kebaikan dan melupakan kejelekan orang lain
  2. Menghilangkan perasaan dendam
  3. Memaafkan kesalahan orang lain
  4. Selalu mengharap pertolongan Allah
  5. Merasa tentram dan merasa cukup dengan rizki yang diberikan oleh Allah

Pernyataan di atas yang termasuk cara meneladani Allah dengan sifat Al Gaffar adalah

a. 1,2,4

b. 1,3,4

c. 1,2,3

d. 2,3,4

e. 3,4,5

Jawaban C

No comments

Popular Posts

Hukum Kepemilikan Dalam Islam

Hukum Kepemilikan Dalam Islam

Pengertian Kepemilikan Kata milik berasal dari bahasa Arab milk (مِلك) yang artinya milik atau punya. Secara istilah, kepemilikan adalah su...